Menindaklanjuti Surat Edaran Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta Nomor 9/SE/20266 tentang Pelaksanaan Pembelajaran karena Cuaca Ekstrem pada Satuan Pendidikan di Lingkungan Provinsi DKI Jakarta, serta dalam rangka menjaga Kesehatan dan keselamatan peserta didik, dengan ini kami sampaikan bahwa pelaksanaan pembelajaran di SMA Al-Khairiyah Jakarta Utara dilaksanakan secara Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) selama masa cuaca ekstrem (Seluruh Murid belajar di rumah).
Seluruh kegiatan pembelajaran pada tanggal : :
23-28 Januari 2026
dilaksanakan secara daring (online).
#PJJ
#SekolahGratis
#DKIJakarta
#DisdikDKI
#JakartaUtara
@dkijakarta
@disdikdki
@sudindikju_dua
@kotajakartautara